Sabtu, 27 Mei 2023
MNC Radio Network
  • Home
  • News And Info
  • Special Program
  • About
No Result
View All Result
MNC Radio Network
  • Home
  • News And Info
  • Special Program
  • About
No Result
View All Result
MNC Radio Network
No Result
View All Result
close

Sejarah Makam Baqi, Tempat Peristirahatan Terakhir Jemaah Haji Asal Indonesia

by admin
Kamis, 25 Mei 2023
in News And Info
Sejarah Makam Baqi, Tempat Peristirahatan Terakhir Jemaah Haji Asal Indonesia
Share on FacebookShare on TwitterShare on Whatsapp


Seorang jemaah haji Indonesia bernama Suprapto (53) meninggal dunia dunia di Hotel Abrojs Stoban, Madinah, pada pukul 3.30 Waktu Arab Saudi (WAS) atau 07.30 Waktu Indonesia Bagian Barat (WIB). 

Istri Suprapto, Soejantini kemudian memutuskan untuk memakamkan suaminya di Makam Baqi, Madinah.

Baqi dalam bahasa Arab adalah sebuah tanah lapang. 

Makam Baqi yang juga dikenal dengan nama Jannatul Baqi atau Baqi’ al-Gharqad, merupakan kompleks pemakaman Islam pertama dan tertua di kota Madinah.

Pemakaman ini sudah ada sejak zaman jahiliyah yang dikhususkan penduduk Madinah atau kaum yastrib saat itu.

Tapi, setelah kedatangan Nabi Muhammad SAW, Baqi menjadi pemakaman umum. Bahkan sekarang, Baqi menjadi tempat dikuburkannya mereka yang wafat di Al-Munawwarahh, termasuk jamaah asal Indonesia. sehingga, pemakaman ini tidak pernah sepi dari peziarah dan tak pernah kering dengan doa dari seluruh umat Islam Indonesia bahkan dunia.

Ratusan ribu jamaah haji dan jutaan jamaah umrah asal Indonesia menjadikan Baqi ini sebagai salah satu tempat yang wajib dikunjungi. Melakukan ziarah ke Baqi dan memberikan salam kepada penghuni makam

Pemakaman ini berada di dalam kawasan Masjid Nabawi di Madinah al-Munawwarah, sebelah tenggara serta memiliki luas sekitar 174.962 meter persegi.

Makam ini menjadi istimewa dan punya arti tersendiri karena beberapa hal. Pertama terkait letak. Pemakaman tersebut terletak di dekat Masjid Nabawi, Madinah. Di dekat, karena secara posisi ada batas antara kompleks area masjid Nabawi dan makam Baqi.

Kedua, selain berdekatan dengan Masjid Nabawi, lokasi pemakaman Baqi juga amat dekat dengan lokasi Rasulullah SAW di Raudhah. Sejajar dengan pintu masuk Baqi, terdapat pintu nomor 36 Masjid Nabawi, yang langsung menuju makam Rasulullah. Ketiga, di tempat ini terdapat 10 ribu sahabat dan keluarga Nabi Muhammad SAW.

Sahabat Nabi yang dikuburkan di sana adalah Usman Bin Affan, Abbas bin Abd al-Muthalib dan cucu Beliau. Keluarga Nabi, termasuk para istrinya juga dimakamkan di sana, kecuali Khadijah (dimakamkan di Ma’la, Makkah), termasuk para syuhada Perang Badar dan Uhud. (Salsa)



DISCLAIMER:

Berita ini telah tayang sebelumnya di mnctrijaya.com dengan judul asli: Sejarah Makam Baqi, Tempat Peristirahatan Terakhir Jemaah Haji Asal Indonesia

Tags: AsalBaqiHajiIndonesiaJemaahMakamPeristirahatanSejarahTempatTerakhir
Previous Post

Meninggal Setelah Masuk Asrama Haji, Jemaah Dibadalhajikan Gratis

Next Post

8 Keringanan yang Didapatkan saat Beribadah Haji bagi Jemaah Lansia

Related Posts

Tingkatkan Produktivitas UMKM Kelurahan Cawang, Vokasi UKI Berikan Edukasi Penerapan Digitalisasi
News And Info

Tingkatkan Produktivitas UMKM Kelurahan Cawang, Vokasi UKI Berikan Edukasi Penerapan Digitalisasi

by admin
Jumat, 26 Mei 2023
1k
Pangdam V Brawijaya Dinilai sebagai Pemimpin Merakyat, Merangkul dan Dicintai Rakyat
News And Info

Pangdam V Brawijaya Dinilai sebagai Pemimpin Merakyat, Merangkul dan Dicintai Rakyat

by admin
Jumat, 26 Mei 2023
1k
Jemaah Kelaparan saat Delay, Kemenag Protes ke Saudi Airlines
News And Info

Jemaah Kelaparan saat Delay, Kemenag Protes ke Saudi Airlines

by admin
Jumat, 26 Mei 2023
1k
KONI Resmi Lantik Kepengurusan PSSI Era Erick Thohir
News And Info

KONI Resmi Lantik Kepengurusan PSSI Era Erick Thohir

by admin
Jumat, 26 Mei 2023
1k
Merck Umumkan Kolaborasi dengan IDI dan InaTa Dalam Rangka Hari Tiroid Sedunia 2023
News And Info

Merck Umumkan Kolaborasi dengan IDI dan InaTa Dalam Rangka Hari Tiroid Sedunia 2023

by admin
Jumat, 26 Mei 2023
1k

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Popular Post

  • Tiba di Madinah, Mbah Harun Jemaah Haji Tertua Indonesia tak Henti Bertalbiyah

    Tiba di Madinah, Mbah Harun Jemaah Haji Tertua Indonesia tak Henti Bertalbiyah

    72 shares
    Share 29 Tweet 18
  • Dampak Semburan Api, PT Lintas Marga Sedaya Perpanjang Waktu Sewa Tenant Rest Area Km 86 B Tol Cipali

    72 shares
    Share 29 Tweet 18
  • BPKP: Korupsi BTS Kominfo Rugikan Negara Rp 8,03 Triliun

    72 shares
    Share 29 Tweet 18
  • Anti Boros, Bebas Ribet Keunggulan Baterai OPPO Find N2

    72 shares
    Share 29 Tweet 18
  • Masa Jabatan KPK jadi 5 Tahun, Saut Situmorang: Potensi Koalisi dan Konflik Kepentingan Lebih Tinggi

    72 shares
    Share 29 Tweet 18

Don't miss it

Tingkatkan Produktivitas UMKM Kelurahan Cawang, Vokasi UKI Berikan Edukasi Penerapan Digitalisasi
News And Info

Tingkatkan Produktivitas UMKM Kelurahan Cawang, Vokasi UKI Berikan Edukasi Penerapan Digitalisasi

Jumat, 26 Mei 2023
1k
Pangdam V Brawijaya Dinilai sebagai Pemimpin Merakyat, Merangkul dan Dicintai Rakyat
News And Info

Pangdam V Brawijaya Dinilai sebagai Pemimpin Merakyat, Merangkul dan Dicintai Rakyat

Jumat, 26 Mei 2023
1k
Jemaah Kelaparan saat Delay, Kemenag Protes ke Saudi Airlines
News And Info

Jemaah Kelaparan saat Delay, Kemenag Protes ke Saudi Airlines

Jumat, 26 Mei 2023
1k
KONI Resmi Lantik Kepengurusan PSSI Era Erick Thohir
News And Info

KONI Resmi Lantik Kepengurusan PSSI Era Erick Thohir

Jumat, 26 Mei 2023
1k
Merck Umumkan Kolaborasi dengan IDI dan InaTa Dalam Rangka Hari Tiroid Sedunia 2023
News And Info

Merck Umumkan Kolaborasi dengan IDI dan InaTa Dalam Rangka Hari Tiroid Sedunia 2023

Jumat, 26 Mei 2023
1k
Dampak Semburan Api, PT Lintas Marga Sedaya Perpanjang Waktu Sewa Tenant Rest Area Km 86 B Tol Cipali
News And Info

Dampak Semburan Api, PT Lintas Marga Sedaya Perpanjang Waktu Sewa Tenant Rest Area Km 86 B Tol Cipali

Jumat, 26 Mei 2023
1k
MNC Radio Network

© 2022 MNC RADIO NETWORKS BANDUNG

Navigate Site

  • Setup menu at Appearance » Menus and assign menu to Footer Navigation

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
  • News And Info
  • Special Program
  • About

© 2022 MNC RADIO NETWORKS BANDUNG